Contoh Origami TK dan SD Kelas 1: Gelas

By 12:05 AM

Origami Anak TK dan SD Kelas 1 Harus Mudah dan Sederhana

Origami untuk anak TK atau anak kelas 1 SD itu harusnya mudah. Langkah-langkah melipat kertas sebaiknya tidak lebih dari 10 langkah, karena keterbatasan kemampuan mereka mengingat banyak langkah lipatan. Selain itu presisi alias keakuratan lipatan juga tidak terlalu menjadi hal penting saat mereka bekerja agar terbentuk benda atau binatang yang diinginkan. Salah satu contoh yang sangat baik untuk mengajarkan origami (seni melipat kertas dari Jepang) adalah origami gelas. Papercraft yang ini sangat memenuhi kriteria di atas. Saya yakin anak-anak TK atau SD kelas 1 sangat mudah meniru langkah-langkah yang dicontohkan. Lihatlah gelas origami yang dimaksud, bagus bukan?

contoh origami untuk anak TK dan SD kelas 1: Gelas

Baca juga:
Origami Mudah untuk Anak TK dan SD Kelas Rendah: Serigala
Kerajinan Tangan Anak SD: Burung Merak dari Kertas Bekas
Cara Membuat Bintang Kecil Cantik dari Potongan Kertas

Teruskan Membaca ?

reff : http://novehasanah.blogspot.com/2015/04/contoh-origami-tk-dan-sd-kelas-1-gelas.html


Related Post



0 comments

Gallery